http://makalahpendidikandemokrasikunzhe.blogspot.co.id/

Wednesday 13 April 2016

PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
JUDUL PROGRAM
ALTERNATIF LAUK DAMI TONGSENG NON KOLESTEROL
Sebagai produk unggulan kabupaten Tulungagung
BIDANG KEGIATAN
PKM KEWIRAUSAHAAN
Di usulkan oleh:
1. Siti Komariyah                              (13187205037)
2. Maya Ariska                                  (13187205001)
3.  Lutfi Maylia Suryani                   (13187205027)
4. Novi Yulia Puspitasari                  (13187205028)
5. Fanny Prawira Tunagus Sucipto (15187205006)



STKIP PGRI TULUNGAGUNG
TULUNGAGUNG
2015

DAFTAR ISI
 Halaman Sampul  ..................................................................................        i
Halaman Pengesahan  ............................................................................        ii
Daftar Isi  ...............................................................................................        iii
Ringkasan ................................................................................................      v
BAB 1. PENDAHULUAN .....................................................................     1
1.1. Latar Belakang Masalah  .....................................................       1
1.2. Rumusan Masalah  ...............................................................       2
1.3  Tujuan  .................................................................................       2
1.4. Luaran yang Diharapkan ......................................................      2 
1.5. Kegunaan  ............................................................................       2
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA  ...........................   3
2.1. Analisis Peluang Usaha.........................................................      3
2.2. Analisis Biaya dan Keuntungan  ...........................................     4
BAB 3. METODE PELAKSANAAN  ....................................................    5
3.1 Tahap Pra Pengiriman Proposal  ............................................      6
3.2 Tahap Proposal Disetujui .......................................................      6
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN  ......................................   8
4.1 Anggaran Biaya ......................................................................     8
4.2 Jadwal Kegiatan  ....................................................................     9
LAMPIRAN-LAMPIRAN ......................................................................     10
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan dosen pendamping......    10
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan..................................     16
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas............................................................................................      17
Lampiran 4. Surat Pernyataan Mitra Kerja…. .............................      19
DAFTAR TABEL

Tabel 1 : Analisa Biaya  ..........................................................................       5
Tabel 2 : Anggaran Biaya .......................................................................       8
Tabel 3 : Jadwal Kegiatan  ......................................................................       9





















RINGKASAN
Ketakutan masyarakat akan tingginya kolesterol membuat mereka harus pandai-pandai memilih makanan. Karena kolesterol yang tinggi bisa menyebabkan lebih beresiko terkena stroke atau penyakit jantung. Makanan yang enak tetapi bebas kolesterol itu sekarang banyak di cari oleh kalangan masyarakat dari kalangan atas sampai bawah. Di daerah pedesaan khususnya di kabupaten Tulungagung dan sekitarnya banyak di temukan pohon buah nangka tetapi belum di manfaatkan secara optimal. Biasanya hanya di makan daging buahnya saja dan jeraminya itu di buang begitu saja. Padahal jerami dari buah nangka tersebut memiliki nilai gizi dan serat yang tinggi dan baik untuk kesehatan. Karena memiliki kandungan Air (%bb) 65,12, Protein (%bk) 1,95, Lemak (%bk) 9,30, Serat Kasar (%bk) 1,94, Abu (%bk)1,11 (Sumber :Muchtadi 1981). Melalui program ini akan dirintis sebuah kuliner yang unik, inovatif enak,ekonomis dan menyehatkan yang kita beri nama DAMI TONGSENG sebagai makanan altenatif tanpa kolesterol.Makanan ini sangat cocok untuk yang suka vegetarian ataupun dalam program diet. Di kemas dalam bentuk olahan makanan tanpa bahan pengawet, cara pembuatannya yang mudah dan praktis bisa di jajakan di warung-warung, rumah makan,warteg,restorant,usaha mandiri.Program ini kami buat untuk mengurangi ketergantungan dari masyarakat terhadap makanan cepat saji,makanan ini kami ciptakan semata-mata wujud dari kepedulian kita bahwa sehat itu tidak harus mahal.
Kata kunci:DAMI TONGSENG, alternatif lauk, bebas kolesterol















BAB 1
PENDAHULUAN
1.1Latar Belakang Masalah
Zaman sekarang ini setiap orang untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari tanpa makanan pendamping rasanya ada yang kurang lengkap dan kurang menambah nafsu makan. Makanan sekarang kebanyakan belum memenuhi kriteria gizi yang baik dan kurang menyehatkan. Di samping itu, Daya beli masyarakat lamban laun semakin meningkat. Dan kebutuhan akan konsumsi masyarakat semakin tinggi mengakibatkan berkurangnya kebutuhan pangan.
Ketakutan masyarakat akan tingginya kolesterol mengakibatkan mereka harus pandai-pandai dalam memilih makanan. Karena kolesterol yang tinggi akan lebih beresiko pada terkena stroke atau penyakit jantung. Oleh sebab itu, semua orang baik kurus apalagi gemuk, belum pernah menderita kolesterol apalagi yang sudah pernah mengalaminya, perlu menjaga makanan dengan mengurangi kadar kolesterol. Caranya antara lain dengan memperbanyak konsumsi makanan yang berserat.
Perlunya makanan yang enak tetapi bebas kolesterol itu sekarang banyak di cari oleh kalangan masyarakat dari kalangan atas sampai bawah.Makanan yang memiliki kandungan gizi yang sangat baik, harganya terjangkau serta instant yang sekarang sangat di buru oleh konsumen. Pada faktanya, sekarang ini masih banyak makanan cepat saji yang tidak baik untuk kesehatan dan akan menimbulkan masalah pada jangka panjangnya. Makan-makanan yang tidak sehat itu, mulai sekarang harus di kurangi merubah dari kebiasaan yang buruk menjadi baik itu tidak harus mahal.
Tulungagung merupakan daerah yang potensial penghasil buah nangka (Artocarpus heterophyllus), hanya saja sering kali masyarakat hanya memanfaatkan nangka dari buahnya saja. Karena daging buah nangka yang matang memiliki rasa manis dan aroma yang khas sehingga banyak dikonsumsi secara langsung, dibuat keripik, manisan, sedangkan biji nangka juga biasa dikonsumsi dengan direbus/dibakar. Disini kami tertarik untuk memanfaatkan bagian dari buah nangka yang sering kali kurang diminati, dan di buang begitu saja. Jerami nangka atau ‘’Dami ‘’ (bahasa jawa) merupakan bagian dari buah nangka yang masih kurang dimanfaatkan, biasanya jerami nangka hanya dibuang atau dijadikan pakan ternak, padahal jerami nangka juga memiliki kandungan nilai gizi dan serat yang cukup tinggi dan baik untuk kesehatan.
Membuat olahan tambahan lauk untuk menambah citarasa makan DAMI TONGSENG ini sebagai altenatif makanan yang bebas dari kolesterol. Dengan pemanfaatan bahan-bahan yang sepele dan mudah diperoleh menjadi sebuah produk dengan nilai jual yang tinggi merupakan suatu prospek bisnis yang menguntungkan. Oleh karena itu, kami mencoba membuat trobosan baru dan inovasi baru untuk mengkreasikan jerami nangka tersebut menjadi olahan kuliner yang unik dan di minati dari yang muda sampai yang tua. Produk ini nantinya jangka panjangnya apabila di kembangkan bisa menjadi produk unggulan kabupaten Tulungagung dan bagi pengusaha muda bisnis ini di harapkan dapat memperoleh keuntungan yang besar dan bisa mengurangi ketergantungan konsumen terhadap makanan cepat saji.
1.2 RUMUSAN MASALAH
1. Pemanfaatan jerami nangka menjadi alternatif lauk yang memiliki citarasa lezat dan memiliki nilai kandungan gizi
2. Menjadikan jerami nangka menjadi olahan TONGSENG DAMI, sebagai lauk makanan yang bebas dari kolesterol
3. Memasarkan TONGSENG DAMI di kalangan masyarakat Tulungagung dan sekitarnya dengan harga yang relatif terjangkau dan sesuai standar kualitas sebagai makanan khas Tulungagung
1.3 TUJUAN
            Tujuan secara umum program ini, adalah membuat makanan yang enak, menyehatkan serta unik, dapat menjadikan peluang usaha bagi mahasiswa dalam memanfaatkan jerami nangka yang bebas kolesterol, sebagai olahan masakan yang memiliki cita rasa yang tinggi dan menjadi ciri khas masyarakat Tulungagung yaitu Tongseng Dami dengan mempertimbangkan potensi buah nangka di daerah Tulungagung dan sekitar yang melimpah. sekaligus sebagai makanan altenatif  untuk mengurangi ketergantungan terhadap makanan cepat saji.
1.4 LUARAN YANG DIHARAPKAN
Luaran yang di harapkan dari adanya program ini adalah usaha TONGSENG DAMI bisa di jajakan di warung kelontong, rumah makan, restorant, usaha lauk dan sayur rumahtangga. Dan paten makanan khas Tulungagung.
1.5 KEGUNAAN
Kegunaan program ini sebagai berikut.
1.Untuk mahasiswa:
a. Kegiatan ini dapat mengasah keterampilan berwirausaha mahasiswa.
b. Kegiatan ini melatih kekompakan dan kerja sama di dalam tim.
c. Menambah pengetahuan dan pengalaman.
2.Untuk Masyarakat:
a.Sebagai makanan altenatif bebas kolesterol yang layak di konsumsi masyarakat.
b.Memperoleh pengetahuan tentang manfaat jerami nangka
c.dapat di jadikan sebagai peluang usaha rumahan yang memiliki cita rasa tinggi
BAB 2:GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
Potensi sumber daya yang melimpah dan selama ini belum termanfaatkan secara opimal, serta besarnya peluang  potensi pasar menjadi pertimbangan utama dalam membuka sebuah usaha. Begitu juga dalam program ini, ide mengenai usaha mandiri TONGSENG DAMI  muncul karena banyaknya komoditas buah nangka di  kabupaten Tulungagung yang hanya di manfaatkan buahnya saja, sehingga pemanfaatan bagian lain seperti jerami/dami  nangka kurang optimal. Padahal jika mengingat manfaat dari jerami  nangka, tidak kalah dengan manfaat buah dari buah nangka. Selain itu, jerami nangka  sangat sesuai jika dijadikan hasil olahan tambahan lauk sehari-hari selain memiliki cita rasa yang tinggi juga bebas dari kolesterol sehingga baik untuk kesehatan.
2.1 Analisa Peluang Usaha
a.Produk
Produk dalam program ini yang terbuat dari jerami nangka yang kita beri nama TONGSENG DAMI tergolong produk baru di pasaran. Dengan cita rasa yang khas, produk ini memiliki beberapa keunggulan antara lain:
1.Rasanya yang khas, harum baunya, gurih rasanya mampu meningkatkan selera makan.
2.Aman untuk di konsumsi untuk semua usia dan memiliki kandungan gizi yang tinggi baik untuk kesehatan
3.Harganya yang di pasarkan sangat terjangkau
4.Pembuatannya yang higenis
5.Kemasan yang unik
b.Pangsa pasar
DAMI TONGSENG selain memiliki cita rasa yang khas, di sukai banyak orang dan juga baik untuk kesehatan tubuh. Oleh karena itu target pasar kami adalah rumah makan, restorant, usaha lauk sayur rumah tangga, usaha mandiri dan bisa di jalankan dari kalangan usia tua maupun muda. Selian itu kami juga memasarkan secara keliling terutama tempat-tempat yang strategis dekat dengan keramaian dan sering di lalui atau menjadi akses orang banyak.
c.Lokasi Usaha
Dalam strategi pemasaran, adanya pemilihan lokasi usaha yang strategis menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi kesuksesan pemasaran dari sebuah usaha. Semakin strategis lokasi usaha yang dipilih, semakin tinggi pula tingkat penjualan dan berpengaruh terhadap kesuksesan sebuah usaha. Dalam menentukan usaha berikut ini ada beberapa hal-hal yang kami pertimbangan.
1.Tingkat keramaian dan strategis menjadi akses orang banyak
2.Budaya konsumsi masyarakat yang tinggi
Atas pertimbangan di atas kami bekerja sama dengan tempat warung makan di Boyolangu Tulungagung, sebagai rintisan usaha mandiri yang nantinya di harapkan bisa berkembang dikemudian hari.

2.2  Analisa Biaya dan Keuntungan

Biaya yang akan dianalisis berupa biaya tetap dan biaya variabel yang diperlukan dalam memproduksi DAMI TONGSENG untuk produksi selama satu minggu. Dimana setiap produksi menghasilkan 500 bungkus/200 gram dengan harga satuan per bungkusnya seharga Rp. 10.000.
Tabel 1. Analisa Biaya

No.
Jenis Biaya
Total (Rp)
I
Biaya Tetap
2.965.000,00
II.
Biaya Variabel (bahan habis pakai)
4.389.000,00

TOTAL
7.354.000,00
1. ROI (Return Of Investment)
       ROI     =    Hasil penjualan / Biaya produksi (Biaya variabel)                        =    (Rp. 10.000 x 500 bungkus) / Rp. 4.389.000
=     Rp5.000.000 / Rp. 4.389.000

=    1,139

2.  BEP (Break Even Point)
       BEP produksi   =   Biaya variabel / Harga
                                 =   Rp. 4.389.000/ Rp. 10.000

                                 =   438,9 bungkus

       BEP harga         =   Biaya variabel / Total produksi
                                  =   Rp. 4.389.000/ 500 bungkus

                                  =   Rp. 8.778

3.  Benefit Cost Rasio (B/C)
       B / C                =     Keuntungan / Biaya Produksi (Biaya variabel)
                               =     Rp. 611.000 / Rp. 4.389.000
=     0,139
  0,139x Rp. 4.389.000 =  Rp. 610.071 x 16 kali produksi (4 bulan)
       =   Rp. 9.761.136

Perkiraan Keuntungan

Jika contoh  pembelanjaan di atas diterapkan dalam usaha mandiri ini maka dengan menetapkan harga jual  DAMI TONGSENG per bungkus 200 gram adalah Rp. 10.000 maka kita memperoleh penerimaan bersih sebesar Rp. 611.000 dengan 1x produksi (500 bungkus), dimana 1x produksi beserta pemasaran membutuhkan waktu selama 1 minggu.  Maka dalam waktu 4 bulan (16x produksi) kita dapat mengembalikan peminjaman modal dan bisa memperoleh keuntungan sehingga dengan memperbanyak jumlah produksi, laba/untung yang diperoleh akan semakin banyak. Maka dari itu usaha produksi DAMI TONGSENG sangat menjanjikan. 
                                                    

BAB 3.  METODE PELAKSANAAN


Dalam menyelesaikan permasalahan yang diuraikan pada bab sebelumnya, maka untuk memudahkan tim pelaksana dalam bertindak, akan dibedakan dalam dua tahap yaitu tahap pra pengiriman proposal dan tahap pasca proposal disetujui.

3.1  Tahap pra pengiriman proposal

Tahap-tahap yang dilakukan meliputi:

a. Pengumpulan fakta dan informasi

Pada tahap ini awal dari munculnya ide, tim pelaksana mencoba untuk mengamati fakta-fakta yang ada di sekitar yang memungkinkan untuk dikembangkan. Dari fakta-fakta yang teramati ternyata jerami nangka mempunyai banyak manfaat/khasiat karena tidak mengandung kolesterol. Namun belum banyak masyarakat mengetahui nilai manfaat dari jerami nangka ini.

b. Studi literatur

Untuk memperkuat ide yang sudah ada dan untuk membuat hipotesis maka  dilakukan studi literatur. Literatur yang digunakan berupa buku-buku dan artikel-artikel dari internet mengenai jerami nangka dan cara pembuatan DAMI TONGSENG.

3.2. Tahap Pasca Proposal Disetujui

            Tahap ini meliputi beberapa kegiatan yaitu:

a. Perencanaanteknis pelaksanaan program

Menyusun rencana pelaksanaan program kewirausahaan khususnya pembuatan DAMI TONGSENG. Rencana pelaksanaan program meliputi rencana pengolahan produk, bentuk kemasan produk, pemasaran, pangsa pasar.
b. Persiapan alat dan bahan  

Kegiatan ini meliputi:

-          Mempersiapkan alat dan bahan untuk proses pembuatan DAMI TONGSENG.
-          Sebagai sarana penunjang agar proses pembuatan DAMI TONGSENG berlangsung efektif dan efisien.
Alat dan bahan yang diperlukan untuk proses pembuatan DAMI TONGSEG:
 a. Alat yang diperlukan:
1. kompor gas
6. serok
11. plastik wrap
2. tabung LPG
7. spatula
12. piring
3. regulator
8. serbet
13. gunting
4. wajan
9. timbangan ukur
14. pisau
5. baskom
10. alat pelumat


b. Bahan (200 gram)
         Untuk membuat DAMI TONGSENG:
1        Dami nangka
2        Kecap  
3        Minyak goreng secukupnya
         Untuk membuat bumbu halus DAMI TONGSENG:
1        Bawang putih 5 siung
2        Bawang merah 10 siung
3        Garam secukupnya
4        Cabe
5        Gula putih
c. Proses pembuatan DAMI TONGSENG dengan cara sebagai berikut :
1. Dami nangka di rendam ke dalam air garam selama 5 hari.
2. Setelah 5 hari dami nangka di cuci berkali-kali lalu tiriskan.
3. Tumis bumbu halus yang sudah di memarkan hingga harum.
4. Masukkan dami nangka dan oseng hingga bumbu meresap dan berbau harum. Angkat
5. Kemas DAMI TONGSENG dan beri lebel kemasan.
6. Siap dipasarkan.

d. Pelaksanaan Program

Pada tahapan pelaksanaan program DAMI TONGSENG (makanan bebas kolesterol) melalui berbagai tahapan:
o Tahap Produksi DAMI TONGSENG
Pada tahapan  ini kami memproduksi DAMI TONGSENG sebanyak 500 kemasan dengan berat per bungkus sebesar 200 gram dengan proses produksi sesuai dengan tahapan proses pembuatan.

o Tahap persiapan kemasan DAMI TONGSENG

Membuat DAMI TONGSENG dalam bentuk kemasan plastik dengan desain yang menarik.

o Tahap persiapan promosi DAMI TONGSENG

Mengenalkan produk DAMI TONGSENG kepada masyarakat berupa brosur-brosur maupun pamflet.

o Tahap distribusi DAMI TONGSENG

Mengetahui bagaimana minat dan daya beli masyarakat terhadap DAMI TONGSENG.
-            Tim pelaksana akan membagi beberapa daerah pemasaran, berdasarkan konsumen dari beberapa kalangan.

BAB 4.  BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1  Anggaran Biaya

Adapun rencana anggaran biaya dari program ini adalah sebagai berikut : Tabel 2. Anggaran Biaya
No.
Kebutuhan
Jumlah (Rp)
1.
Bahan habis pakai
Rp.   4.839.000
2.
Peralatan penunjang
 Rp.   2.965.000
3.
Perjalanan 
Rp.   1.000.000
4.
Publikasi
Rp.   700.000

TOTAL 
Rp. 9.504.000

 4.2  Jadwal Kegiatan 

Tabel 3. Jadwal Kegiatan 

No
Kegiatan
Bulan 1
Bulan 2
Bulan 3
Bulan 4
Bulan 5
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1.
Perencanaan 




















2.
Pemenuhan bahan




















3.
Pemenuhan alat




















4.
Proses Produksi




















5.
Pengemasan




















6.
Promosi




















7.
Pemasaran




















8.
Evaluasi




















9. 
Penyusunan Laporan Akhir





















 












LAMPIRAN-LAMPIRAN


Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota

A.    Identitas Diri Ketua

1
Nama Lengkap  
: Siti Komariyah
2
Jenis Kelamin 
: Perempuan
3
Program Studi 
: Pendidikan PKn
4
NIM
: 13187205037
5
Tempat dan Tanggal Lahir
: Tulungagung, 02 Juli 1994
6
E-mail 
7
Nomor Telepon / HP
: 085735936680

A.    Riwayat Pendidikan


SD
SMP
SMA
Nama Instansi 
SDN BATOKAN II
SMPN 1 NGANTRU
SMAN 1
KRAS KEDIRI 
Jurusan 
-
-
IPS
Tahun Masuk – Lulus
2001-2007
2007-2010
2010-2013

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM ini.


Tulungagung, 05 Oktober 2015
Pengusul,
          
        Siti Komariyah

 



A. Identitas diri Anggota 1


1
Nama Lengkap  
: Lutfi Maylia Suryani
2
Jenis Kelamin 
: Perempuan
3
Program Studi 
: Pendidikan Pkn
4
NIM
: 13187205027
5
Tempat dan Tanggal Lahir
: Tulungagung, 21 Mei 1995
6
E-mail 
: yaya.maylia@yahoo.co.id
7
Nomor Telepon / HP
: 085746455295

B.  Riwayat Pendidikan


SD
SMP
SMA
Nama Instansi 
SDN 03 Junjung
SMPN 1 Sumbergempol
SMAN 1 Ngunut
Jurusan 
-
-
IPA
Tahun Masuk – Lulus
2001-2007
2007-2010
2010-2013

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM ini.


Tulungagung, 05 Oktober 2015
Pengusul,

                                               


                                                            Lutfi Maylia Suryani


A.    Identitas diri Anggota 2

1
Nama Lengkap  
: Novi Yulia Puspitasari
2
Jenis Kelamin 
: Perempuan
3
Program Studi 
: Pendidikan PKn
4
NIM
: 13187205028
5
Tempat dan Tanggal Lahir
: Tulungagung, 24 Juli 1994
6
E-mail 
: noviyulia65@yahoo.co.id
7
Nomor Telepon / HP
: 085790509939

B.    Riwayat Pendidikan


SD
SMP
SMA
Nama Instansi 
SDN 03 Junjung
SMPN 1 Sumbergempol
SMAN 1 Ngunut
Jurusan 
-
-
IPA
Tahun Masuk – Lulus
2001-2007
2007-2010
2010-2013

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM ini.


Tulungagung, 05 Oktober 2015
Pengusul,
  
    Novi Yulia Puspitasari




B.    Identitas diri Anggota 3
1 Nama Lengkap  
: Maya Ariska
2 Jenis Kelamin 
: Perempuan
3 Program Studi 
: Pendidikan PKn
4 NIM
: 13187205001
5 Tempat dan Tanggal Lahir
: Tulungagung, 03 Agustus 1994
6 E-mail 
7 Nomor Telepon / HP
: 087858808585

B.     Riwayat Pendidikan


SD
SMP
SMA
Nama Institusi
SDN Beji 02
SMPN 1 Paringin
SMAN 1 Paringin
Jurusan 
-
-
IPS
Tahun Masuk – Lulus
2000-2006
2006-2009
2009-2012


Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM ini.


Tulungagung, 05 Oktober 2015
Pengusul,
                                               
Maya Ariska






  1. Identitas diri Anggota 4

1
Nama Lengkap  
: Fanny prawira tunagus sucipto
2
Jenis Kelamin 
: Laki-laki
3
Program Studi 
: Pendidikan PKn
4
NIM
: 15187205006
5
Tempat dan Tanggal Lahir
: Tulungagung, 07 Agustus 1993
6
E-mail 
7
Nomor Telepon / HP
: 085749311903

C.    Riwayat Pendidikan


SD
SMP
SMA
Nama Instansi 
SD Sawunggaling 7
SMP 16 Surabaya
SMAN 1 Kauman
Jurusan 
-
-
IPS
Tahun Masuk – Lulus
2000-2006
2006-2009
2009-2012

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM ini.


Tulungagung, 05 Oktober 2015
Pengusul,
  
                                                            Fanny Prawira Tunagus Sucipto

 

 


Biodata Dosen Pendamping
                           
a.Nama Lengkap dan Gelar
: M. Abdul Roziq Asrori, M.Si
b.NIP/NIDN
: 0705058006
c.Tempat/Tanggal Lahir
: Tulungagung, 05 Mei 1980
d.Golongan/Pangkat
: III b
e.Jabatan Fungsional
: Asisten Ahli
f.Jabatan Struktural
: Ketua Program Studi PPKn
g.Fakultas/Program Studi
: Pendidikan PKn
h.Perguruan Tinggi
: STKIP PGRI Tulungagung
i.Bidang Keahlian
: Sosiologi
j.No. Telp/HP
: 081334134055
k.Alamat Email
l.Pendidikan
: S2 Sosiologi


m.Waktu untuk kegiatan PKM



: 5 bulan

Tulungagung, 07Oktober 2015
DosenPendamping,


                       



:                                                           M. Abdul Roziq Asrori, M.Si

NIDN:0705058006







Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

1.      Bahan Habis Pakai (51%)
No.
Uraian Pekerjaan
Jumlah 
Satuan
Harga Satuan (Rp)
Total (Rp)
I.
BIAYA VARIABEL





1. Plastik wrap
5
Pak 
 20.000,00
100.000,00

2. Sticker kemasan
100
Lembar 
   5.000,00
500.000,00

3. Isi ulang LPG 3kg
5
Buah  
 17.000,00
85.000,00

4. Nangka
300
Buah
   40.000,00
1.200.000,00

5. Minyak goreng
7
Kg 
15.000,00
105.000,00

6. Bawang putih
5
Kg   
  19.000,00
  95.000,00

7. Bawang merah
10
Kg 
  14.000,00
  140.000 , 00

8. Garam
30
Pak 
  1.000,00
  30.000,00

9. Gula putih
5
Kg 
  11.000,00
  55.000 , 00

10. Cabe
5
Kg    
15.000,00
75.000,00

11. Kecap
3
Botol
18.000,00
54.000,00

12. Pelatihan
5
Kali
400.000,00
2.000.000,00

13.Pembuatan proposal
4
Kali
100.000,00
400.000,00
Sub total


4.839.000,00

2.      Peralatan Penunjang (31%)
II
BIAYA TETAP





1. Kompor gas
1
Buah
300.000,00
300.000,00

2.Regulator
1
Buah
40.000,00
40.000,00

3. Timbangan ukur
3
Buah
150.000,00
450.000,00

4. Piring
500
Buah
3.000,00
1.500.000,00

5. Alat pelumat
1
Buah
50.000,00
50.000,00

6. Wajan 
2
Buah 
100.000,00
200.000,00

7. Spatula 
2
Buah 
10.000,00
20.000,00

8. Serok 
2
Buah 
10.000,00
20.000,00

9.Baskom 
10
Buah 
15.000,00
150.000,00

10.Serbet 
10
Buah 
2.000,00
20.000,00

11.Tabung LPG 3kg
1
Buah 
130.000,00
130.000,00

12.Gunting 
5
Buah 
7.000,00
35.000,00

13.Pisau 
5
Buah 
10.000,00
50.000,00
Sub total



2.965.000,00

3.      Perjalanan (10%)
No.
Material
Kuantitas
Harga satuan (Rp)
Keterangan (Rp)
1.
Transportasi ke pasar
5
100.000,00
500.000,00
2.
Transportasi ke mitra
5
100.000,00
500.000,00

Sub total

1.000.000,00

4.      Publikasi (8%)
No.
Material
Kuantitas
Harga Satuan (Rp)
Keterangan (Rp)
1.
Publikasi
-
800.000
700.000,00


Sub total

700.000,00
Total = Rp. 9.504.000

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

No.
Nama/ NPM
Program Studi
Bidang Ilmu
Alokasi waktu (jam/minggu)
Uraian Tugas
1.
Maya Ariska/
13187205001
Pendidikan
PKn
Pendidikan
6 jam/ minggu
Koordinasi anggota
2.
Lutfi Maylia Suryani/  13187205027
Pendidikan
PKn
Pendidikan
6 jam/ minggu
Manajemen
Promosi dan
Pemasaran
3.
Novi Yulia Puspitasari/
13184202093
Pendidikan
PKn
Pendidikan
6 jam/ minggu
Manajemen
Produksi
4.
Siti Komariyah/
1318720503
Pendidikan
PKn
Pendidikan
6 jam/ minggu
Manajemen
Produksi
5.
Fanny Prawira Tunagus Sucipto/ 15187205006
Pendidikan PKn
Pendidikan
6 jam/ minggu
Manajemen
Penerimaan
























No comments :

Post a Comment